Belajar Cara Mengatur Margin (Format Kertas) Pada Microsoft Word

Sebagai pengolah kata tentunya mengatur jarak atau batas, jenis, ukuran, serta format kertas menjadi fiture yang wajib ada dan sekali lagi keuntungan itu bisa kita dapatkan pada Microsoft Office Word. keperluan dalam lelakukan editing terhadap dokumen memang bukan lagi hal asing bagi kita.

Menggunakan Aplikasi Ms.word
surat menyurat dan berbagi dokumen lainya bisa kita kerjakanmenggunakan Ms. Word, bahkan bisa lebih cepat jika kita mengerjakanya menggunakan aplikasi ini.

ketika anda sedang sibuk mengerjakan tugas sekolah tiba tidak langkah mengetik anda terhenti karena kebingungan "bagaimana ini cara mengatur ukuran kertas? bagi kalian yang masih kebingungan mengatur format kertas berikut saya sedikan panduan mengatur ukuran kertas pada Microsoft Semua Versi.

Sebelum kita berlanjut ke tahap pengaturanya, sudahkah anda mengerti apa itu "Margin?"

Margin merupakan Batas ukuran Kertas yang ada pada Microsoft Word semua versi, margin berguna untuk menetukan batas pengetikan dan batas mencetak lembar kerja pada Ms. word.

Lalu bagaimana cara Mengaturnya ?

Pastikan anda sudah mengintall aplikasi Microsoft Word di Latop anda, silahkan anda buka atau Jalankan Aplikasi Microsoft office Word yang ada pada komputer anda.

Sudutkan pandangan anda pada Menu  Page Layout, kemudian pindahkan Tab pada Menu tersebut
didalam Menu Page Layout terdapat pengaturan format kertas, dibagian pojok bawah ada anak panah kecil apa fungsinya? Gunanya untuk menampilkan pengaturan lanjutan dari Page Layout. Klik anak panah kecil tersebut untuk dapat mengatur margin yang anda perlukan.

setelah anda klik akan muncul Log tampilan dari pengaturan lebih lanjut dari Layout, silahkan sobat klik pada tab Magrin atur batas kertas yang anda perlukan, lihat contoh dibawah

Log tampilan dari pengaturan lebih lanjut dari Layout,



jika sudah selesai silahkan klik Oke untuk menyetujui perubahan yang anda lakukan. perlu anda ketahui di menu layout ini anda dapat mengatur format kertas seperti mengganti jenis kertas, Orientasi kertas dan lain lain.


EmoticonEmoticon